Mohon tunggu...
Ahmad Shadiq
Ahmad Shadiq Mohon Tunggu... Administrasi - Membaca, Mengarang dan Menulis

"Menulis adalah cara terbaik untuk menyimpan ingatan"

Selanjutnya

Tutup

Catatan

Oktober Wish

1 Oktober 2012   01:52 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:26 1205
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
1349056128450113281

[caption id="attachment_215531" align="aligncenter" width="560" caption="sumber : 4.bp.blogspot.com"][/caption] Jangan Pernah Berhenti Tuk Berharap dan Jangan Pernah Berharap Tuk Berhenti Sementara hari terus berganti. Bulan pun turut berganti mengikuti tuanya waktu. Tak terasa bulan baru telah datang, Oktober. Banyak cerita di bulan September yang tak sempat terekam dengan tulisan. Namun kesan yang ditinggalkan begitu dalam. Aku hanya bisa berterimakasih pada bulan kesembilan di tahun 2012 itu. Thanks to September. Selamat datang bulan Oktober. Bulan ke sepuluh dalam kalender Masehi. Berjuta harapan menantimu diujung sana. Semua orang membungkus harapan terbaiknya dalam 'October Wish'. Yah, siapa sih yang tak punya harapan? Aku pun begitu. Aku punya banyak harapan di bulan yang dinobatkan sebagai BULAN BAHASA INDONESIA ini. Namun, mungkin pada intinya harapanku sama dengan harapan kebanyakan orang. Mengharapkan dirinya menjadi lebih baik. Dalam bidang apapun itu, yang pastinya jadi lebih baik dari sebelumnya. Harapan merupakan ruh dari perbuatan. Harapan adalah alasan kita berbuat. Harapan akan jadi sia-sia jika tak ada harapan yang menyertainya. Pun jika harapan tanpa disertai perbuatan, maka harapan itu akan menjadi kosong. Oleh karena itu JANGAN PERNAH BERHENTI TUK BERHARAP DAN JANGAN PERNAH BERHARAP TUK BERHENTI. Salam Hangat dan Selamat Bulan Bahasa Indonesia :D Makassar, 01 Oktober 2012

Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun