Mohon tunggu...
Pratik Dian
Pratik Dian Mohon Tunggu... Lainnya - *Berbiasalah berbahagialah*

Para Pencari Kerja Yang Kebetulan Ingin Menulis

Selanjutnya

Tutup

Diary

Susahnya Cari Pekerjaan di Kala Pandemi

26 Januari 2021   22:56 Diperbarui: 27 Januari 2021   20:12 70
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Seperti yg kita tau dimulai tahun kemarin 2020 awal pandemi covid 19 yang mulai masuk di Indonesia memang sungguh berdampak buruk bagi semua kehidupan di Indonesia, seperti di dunia pendidikan, kehidupan bermasyarakat, dan terpeting adalah pekerjaan. ya termasuk teman-teman saya yang terkena dampak di pekerjaannya , dikarenakan semua kegiatan pekerjaan mulai tidak boleh berjalan seperti biasa dan harus meliburkan karyawannya ,ada pula yang sampe memberhentikan pekerjanya (PHK), dan kini memasuki 2021 dan hampir setahun silam pandemi masih juga menyelimuti Indonesia ini, 

entah bagaimana lagi yang harus dilakukan pemerintah mulai dr Karantina wilayah, PSBB yg berjilid-jilid, tapi tetap saja angkanya masih meningkat sampai saat ini, dan membuat lowongan pekerjaan semakin sulit. ditambah persyaratan pekerja harus rapid / test swab yg membuat para pencari kerja terbebani karna biayanya yg tidak sedikit, dan yasudah beginilah pengangguran dimana mana, angka kriminalitas yg semakin tinggi pula, karna minimnya lowongan pekerjaan dan melonjaknya angka pengangguran.  

Ditambah pelajar SMK/SMA yg sudah lulus dikala pandemi pun ikut terkena dampak karna tidak bisa mencari pekerjaan karna sangat terbatasnya lowongan pekerjaan, yang ada hanya lulus sekolah dan selebihnya diam di rumah tanpa ada yg bisa dilakukan.

Tahun 2021 baru dimulai yang terdengar tentang vaksin yang sudah mulai sampai di Indonesia yang mengharuskan seluruh warga negara Indonesia harus di vaksin, semoga bisa bermanfaat dan ada perubahan agar pandemi cepat berahir.

 Semoga secepatnya lowongan pekerjaan mulai ada dimana mana, agar bisa mengurangi pengangguran yang semakin tak terkendali ini, sehingga kehidupan kembali berjalan seperti biasanya, tetapi tetap harus mematuhi protokol kesehatan keluar rumah harus memakai masker dan menjaga jarak, lalu mencuci tangan di air mengalir.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun