Mohon tunggu...
bahrul ulum
bahrul ulum Mohon Tunggu... Freelancer - Kompasianer Brebes Community (KBC) - Jawa Tengah

Apa yang ditulis akan abadi, apa yang akan dihafal akan terlepas, ilmu adalah buruan, pengikatnya adalah tulisan, ikatlah dengan kuat buruan mu itu. (KBC-01)

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal Pilihan

Pengalaman Isi BBM Paska Kenaikan Harga

8 September 2022   13:55 Diperbarui: 8 September 2022   14:46 205
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pembelian BBM dengan Aplikasi MyPertamina akan diberlakukan per tanggal 01 Juli 2022 (https://mypertamina.id/)

Aplikasi sudah saya install, ikuti petunjukknya, namun untuk verifikasi lewat aplikasi ternyata butuh waktu yang lumayan lama, batas maksimal 14 hari terhitung dari data masuk, dan emailpun harus terisi dengan lengkap. 

Mencoba monitor rutin, apakah usulan pengajuan disetujui, maklum hanya punya kendaraan dengan ketentuan dibawah 1400 cC artinya masuk dalam kategori kendaraan yang dapat subsidi. Kendaraan yang sering dipakai adalah silinder dengan 1300 CC. 

Saat aplikasi belum disetujui, tentunya mengalami kesulitan saat ingin diisi pertalite, karena pertalite itu masuk dalam subsidi pemerintah, maka pengajuan pun diajukan, namun dengan memasukan data setelah kebijakan BBM ditetapkan, tentunya permintaan lewat subsidi tepat my pertamina tidak semudah dalam persetujuan sebelum ada penetapan. Selama belum keluar barcode maka kita akan dibatasi oleh pihak SPBU hanya maksimal Rp 100rb kadang juga ada yang tidak boleh, karena aturannya harus menunjukkan barcode yang ada. 

Berbeda dengan mengisi BBM Pertamax maka tidak ditanyakan lagi aplikasi mypertamina atau ditanya barcode yang ada. Antrian dipertalite tentunya akan panjang, dan lumayan lama menunggunya dan harus bersabar. 

Dokpri
Dokpri

Memang ada perbedaan antara mengisi BBM pertamina dengan Pertamax, jika kita sedang dikejar waktu, maka jangan tanya subsidi BBM untuk mengisi BBM kendaraan kita, pilihkah pakai BBM Pertamax atau Dexlite untuk kendaraan solar. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun