Mohon tunggu...
Paris Ohoiwirin
Paris Ohoiwirin Mohon Tunggu... Guru - Guru

Menyelesaikan pendidikan terakhir di sekolah tinggi Filsafat Seminari Pineleng, Sulawesi Utara. Gemar membaca dan menulis tema-tema sastra, sejarah dan filosofis

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Masa Depan Sejarah Manusia

1 Februari 2023   12:43 Diperbarui: 4 Februari 2023   15:44 913
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi: Kepadatan penduduk. (Dok. Shutterstock/GuoZhongHua via kompas.com)

Hal itu dapat terlaksana dengan rekayasa genetika, maupun implant robotic pada tubuh manusia. Memori komputer yang mampu menyimpan informasi berupa ratusan perpustakaan akan dihubungkan dengan otak manusia, sehingga ia tidak perlu menghafal fakta dan data. 

Mungkin sekali manusia-manusia masa depan adalah kolaborasi dari sebuah produk generatif alami dan juga produk rekayasa bioteknologi, sehingga ia dapat dengan mudahnya mengganti bagian tubuh yang rusak semudah mengganti suku cadang pada mobil dan sepeda motor.

Lantas akan timbul pertanyaan, apakah kapasitas kesadaran manusia telah siap untuk membanyangkan dan mengalami perubahan seperti itu, yang bahkan tidak pernah dibayangkannya sendiri? Jawabannya adalah ya. Dan hal itu telah dipersiapkan sejak kini. 

Manusia sebagai makhluk yang berkesadaran tentu memiliki kemampuan adaptasi terhadap setiap perubahan yang terjadi pada zamannya. Namun semua itu tidak terjadi secara instan. Ia perlu belajar dan belajar sampai semuanya itu terjadi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun