Mohon tunggu...
Cahyadi Takariawan
Cahyadi Takariawan Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis Buku, Konsultan Pernikahan dan Keluarga, Trainer

Penulis Buku Serial "Wonderful Family", Peraih Penghargaan "Kompasianer Favorit 2014"; Peraih Pin Emas Pegiat Ketahanan Keluarga 2019" dari Gubernur DIY Sri Sultan HB X, Konsultan Keluarga di Jogja Family Center" (JFC). Instagram @cahyadi_takariawan. Fanspage : https://www.facebook.com/cahyadi.takariawan/

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Artikel Utama

Menyiapkan Sukses Anak Sejak Dini

19 September 2021   09:59 Diperbarui: 21 September 2021   13:00 1042
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mempersiapkan kesuksesan anak | Sumber: istockphoto

Nasehat kebaikan itu baru memiliki makna dan diterima anak, apabila mereka mengetahui orang tua memang layak menjadi teladan dalam kebaikan.

Anak-anak akan merasa nyaman ketika memiliki orang tua yang bisa ditiru dan dicontoh. 

Menurut Dr. Charles Schaefer, anak-anak cenderung meniru orang-orang lain yaitu orang yang mereka kagumi dan hormati serta orang-orang yang mereka sayangi yaitu para tokoh masyarakat dan pahlawan dari cerita yang mereka baca atau ketahui.

Ketiadaan teladan dari orang tua membuat anak-anak mudah putus asa dan tidak memiliki seseorang untuk dipercaya. 

Maka sangat penting bagi orang tua untuk selalu berusaha memberikan keteladanan dalam kebaikan, karena apapun yang dilakukan orang tua akan selalu menjadi inspirasi bagi anak-anak.

Bahan Bacaan

  • Ayah Edy, Ayah Edy Menjawab, Penerbit : Qanita, 2011
  • Cahyadi Takariawan, Wonderful Family : Merajut Kebahagiaan Keluarga, Era Intermedia, 2012
  • Ida Nur Laila, Smart Parenting : Menyayangi Anak Sepenuh Hati, Penerbit : Era Intermedia, 2012
  • Nia, Menjadi Sahabat Anak, dalam http://www.ykai.net 
  • Rahayu Pawitri, Menjadi Orang Tua Sekaligus Sahabat Anak, dalam http://id.theasianparent.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun