Mohon tunggu...
Nurma Fitriana
Nurma Fitriana Mohon Tunggu... Lainnya - Jangan takut gagal. jadikan kegagalan sebagai pembelajaran dan sebuah langkah awal untuk menuju kesuksesan.

Seorang Penulis Konten yang masih ingin banyak belajar. Nikmati artikelnya tentang bisnis online, web, dan teknologi lainnya yang dikeluarkan.

Selanjutnya

Tutup

Raket

Inilah atlet Bulutangkis Indonesia yang Bisa Kita Ketahui

5 Januari 2021   15:08 Diperbarui: 5 Januari 2021   15:27 771
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber : finansialku.com

Badminton atau bulutangkis menjadi olahraga yang cukup poppuler di negara kita ini. Siapa sih yang ga tau permainan ini.

Untuk melakukan permainan ini dibutuhkan minimal 2 orang. Namun ada pula permainan yang diadakan dengan pemain  ber-jumlah 4 orang atau biasa disebut dengan permainan bulutangkis ganda. 

Bulu tangkis bisa dimainkan dengan alat berbentuk bulat dengan rongga di permukaan pada pemukulnya serta dilengkapi dengan gagang. Alat ini dinamakan dengan raket. Namun, tidak hanya itu saja, raket merupakan alat untuk memukul bola yang dinamakan dengan kok atau shuttlecock. Sesuai dengan namanya "bulutangkis", bola bulu tangkis ini berbentuk segitiga atau kerucut yang terbuat dari bulu. 

Kalian pasti sudah tau dong, kalau Indonesia pernah melahirkan atlet atau pemain bulutangkis dengan segudang prestasi. 

ALET YANG PERNAH MENGHARUMKAN NAMA INDONESIA

Siapa saja atlet tersebut? Berikut adalah daftar pemain bulutangkis yang mengharumkan nama Indonesia ; 

1. Alan Budi Kusuma. Alan Budi Kusuma mulai tertarik dengan olahraga ini sejak ia ber-umur 7 tahun. Di usia nya yang masih cukup dini, ia berani untuk tergabung dengan klub bulutangkis Rajawali, di Surabaya. Tidak hanya sampai disitu, karena keseriusannya dalam dunia bulutangkis, dia rela meninggalkan kota kelahirannya, dan kemudian tergabung dengan klub PB Jarum. 

Alan mencapai puncak kariernya di dunia bulutangkis pada tahun 1992. Dia juga pernah mengikuti sebuah olimpiade yang diadakan di Barcelona. Tidak lama setelah itu, dia menjadikan kekasihnya, Susi Susantu sebagai istrinya. 

Namun, prestasi Alan tidak hanya disitu saja. Alan juga pernah menjuarai pertandingan ; Belanda Terbuka (1989), Thailand Terbuka, Cina Terbuka (1991), Jerman Terbuka (1992), Piala Dunia (1993), dan Malaysia Terbuka (1995). 

2. Antonius Budi Ariantho. Antonius juga merupakan pemain berpestrasi dari binaan PB Djarum. Namun, dia hanya aktif sampai dengan tahun 2001 saja. Kegiatannya pada bulutangkis tentu saja tidak berhenti. Setelah gantung raket, dia menjadi pelatih di PB DJarum. 

3. Rudi Hartono. Meskipun pada awalnya dia menyukai berbagai macam cabang olahraga, seperti berenang, bola voli, dan sepakbola, namun pria dengan 9 bersaudara ini tetap menjadikan bulutangkis sebagai minat terbesarnya. Ayahnya yang bernama Zulkarnaen Kurniawan juga pernah bermain bulu tangkis di kompetisi kelas utama di Surabaya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun