Mohon tunggu...
Sitti Nur Hadijah
Sitti Nur Hadijah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

E1E120092

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

"Getting to Know Your Data" and "Knowledge Discovery in Database"

27 September 2022   22:25 Diperbarui: 27 September 2022   22:33 132
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Nahh..sebelum kita memulai proses Data Miningnya, kita harus tahu dulu tentang data yang akan diproses. Salah satu tahapan yang terdapat dalam proses data mining yaitu "Knowledge Discovery In Database (KDD)"

1. Getting Know You Data.
Objek data adalah gabungan data yang mewakili sebuah entitas. Contohnya entitas Universitas, objeknya bisa berupa profesor, matkul dan mahasiswa.

Untuk Objek data sendiri biasanya memiliki sebuah atribut. Atribut adalah sebuah data yang digunakan dalam Data Mining. Pada Model Prediktif, atribut yaitu prediktor yang memengaruhi hasil yang di berikan. Sedangkan pada model Deskriptif, atribut yaitu item informasi yang dianalisis untuk asosiasi/pengelompokan.

Adapun beberapa Jenis-jenis Atribut :
- Atribut Data Kuantitatif yang berkaitan dengan karakteristik, tidak dapat diukur dengan gampang.
-Atribut Data Kuantitatif yang berkaitan dengan angka dan hal-hal yang dapat diukur secara objektif.

2. Knowledge Discovery In Database (KDD)
Adalah proses temuan pengetahuan pada database. Secara full nya KDD didefinisikan sebagai proses indentifikasi pola/ekstraksi, pengetahuan dan informasi potensial dari sejumlah data yang besar.

Terdapat beberapa langkah dalam proses KDD :
- Data Cleaning (Pembersih Data) dan Integration (Penggabung Data).
- Data Selection (Seleksi Data) dan Transformation (Transformasi Data)
- Data Mining (Penambangan Data)
- Evaluation (Evaluasi Pola) dan Presentation (Presentasi Pengetahuan).

Sumber : https://www.trivusi.web.id/2019/02/jenis-jenis-atribut-dalam-data-mining.html?m=1

https://www.webagus.id/2020/02/knowledge-discovery-in-database-kdd.html


Terima Kasih untuk para pembaca...

Wassalamu'alaikum...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun