Mohon tunggu...
Nur Alaviyah Alhikma
Nur Alaviyah Alhikma Mohon Tunggu... Dosen - Belajar menulis

Jurnalistik

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Yuk Evaluasi BK Kita

3 Maret 2018   07:46 Diperbarui: 3 Maret 2018   08:53 599
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
phillyslipandfallguys.com

Evaluasi merupakan penilaian. Penilaian dirasa cukup penting untuk mengetahui keadaan dan sejauh mana melangkah. Begitu pula dengan progam bimbingan konseling di sekolah. Layaknya harus dilakukan evaluasi untuk mengetahui derajat kualitas bimbingan konseling sekolah. Dengan adanya program dan kinerjanya pihak pihak sekolah wajib memantau sejauh mana perkembangan dan yang telah dilakukan.

Dengan begitu bimbingan konseling disekolah akan meningkat kinerja dan kualitasnya.

Berikut adalah fungsi evaluasi bimbingan konseling :

1. Memberikan umpan balik pada guru pembimbing untuk memperbaiki dan mengembangkan program bk

2. Menginformasikan pada warga sekolah yakni kepala sekolah, wali kelas, orang tua murid tentang perkembangan murid agar dapat bersinergis dan berkolaborasi dalam menjalankan program bk.

Dilihat dari fungsi memang semua pihak terlibat untuk evaluasi program bk. Berat tugas guru bk sebenarnya. Namun itu lah tugas mereka untuk menanam bibit sehat dan menyuburkannya.

Dalam pelaksanan evaluasi bimbingan konselinga ada 2 macam aspek. Yakni aspek proses dan aspek hasil. Pasti kedua aspek ini berbeda namun berikuta alah beberapa aspek yang mencakup keduanya : 

Keterlaksanannya program bk

Sesuainya program bk dengan pelaksaany

Repon warga sekolah terhadap layanan bk 

Akibat atau dampak layanan ini terhadap proses belajar mengajar

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun