Mohon tunggu...
Nugroho Endepe
Nugroho Endepe Mohon Tunggu... Konsultan - Edukasi literasi tanpa henti. Semoga Allah meridhoi. Bacalah. Tulislah.

Katakanlah “Terangkanlah kepadaku jika sumber air kamu menjadi kering; maka siapakah yang akan mendatangkan air yang mengalir bagimu?” (67:30) Tulisan boleh dikutip dengan sitasi (mencantumkan sumbernya). 1) Psikologi 2) Hukum 3) Manajemen 4) Sosial Humaniora 5) Liputan Bebas

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Ketika Kertas Lebih Kuat dari Besi

17 Juli 2021   05:40 Diperbarui: 17 Juli 2021   06:08 387
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagaimana mungkin ini bisa masuk ke dalam perut manusia (dokpri)

Pernahkah engkau mendengar cerita/ tentang besi dan kertas/ seseorang bertanya/

manakah yang lebih kuat/ besi atau kertas?/

maka pasti orang akan menjawab/ bagamana mungkin kertas akan lebih kuat dari besi//

baiklah/ itu bukan jawaban/ atas pertanyaan ini/ jawablah/

kuat mana/ besi atau kertas/

akan aku perlihatkan kepadamu/ tentang makna dna hakikat ilmu/

baiklah/ katamu/ besi punya rumus yang lebih kuat/

dapat dijadikan pisau/ pedang dan tombak atau mesiu/

dicampur dengan ekstrak lainnya/ akan melesat menjadi amunisi yang dapat membunuhmu/

benarkah begitu?/

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun