Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Sang Gadis dan Bunga Pacar Air

13 Mei 2023   22:56 Diperbarui: 13 Mei 2023   23:04 301
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber gambar: batam.tribunnews.com

Sang gadis memetik beberapa bunga pacar air dan digenggam di tangannya

Lalu dilemparkannya bunga-bunga itu di air kolam di depan rumahnya

Seketika bunga-bunga itu pecah dengan  ersuara dan keluarlah beberapa biji dari dalam kelopaknya

Rupanya itu semacam isyarat yang dikirimkan ke pada sang gadis agar ditirunya

Isyarat itu adalah hidup haruslah berkorban agar bisa berbuah banayak seperti bunga pacar air yang harus pecah ketika bersentuhan dengan air dan mengeluarkan biji yang akan meneruskan kehidupan pada generasi berikutnya

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun