Mohon tunggu...
Dr. Nugroho SBM  MSi
Dr. Nugroho SBM MSi Mohon Tunggu... Dosen - Saya suka menulis apa saja

Saya Pengajar di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip Semarang

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Cerita Tentang Kursi Roda

10 Januari 2021   00:48 Diperbarui: 10 Januari 2021   01:23 310
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Kursi roda itu sudah setia menemani. Seorang lelaki tua yang duduk di atasnya dari hari ke hari. Itu beban tapi juga kurban yang ikhlas dijalani

Tapi pagi itu, lelaki tak menghampiri. Timbul tanya si kursi dalam hati: apakah yang baru sudah mengganti? Ataukah si lelaki sudah bisa berdiri. Jika sudah bisa berfiri tentulah ikut bahagia di hati.

Namun tiba-tiba sebuah keranda lewat. Isinya si lelaki. Kursi roda itupun mengerti jawab tanyanya di hati di pagi yang sepi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun