Mohon tunggu...
Novi Nurul Khotimah
Novi Nurul Khotimah Mohon Tunggu... Administrasi - Menulislah dengan hati

GURU MULIA ADALAH GURU YANG BERKARYA

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Aku dan Hari Ini

10 April 2018   18:37 Diperbarui: 10 April 2018   18:40 321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku merupakan bagian hari ini

Pagi tadi

Telah aku rintis seribu mimpi

Tanpa harus terpejam mata ini

Siang beranjak

Aku tanam beribu bunga

Pada taman berpetak-petak

Bunga beraneka warna

Aku berjumpa senja

Tak lupakan sirami ladang-ladangku

Hingga peluhku luruh di baju

Menembus berlalunya waktu

Ketika remang malam tiba

Aku tanggalkan penat yang ada

Tibalah saat bercengkrama

Berpasrah diri pada-Nya...

10042018

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun