Mohon tunggu...
novia triastuti
novia triastuti Mohon Tunggu... Wiraswasta - Novia

Nikmati proses, tanpa protes!

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

4 Atlet Jateng Gugur Kantongi Medali Speed Clasic

1 Desember 2018   20:05 Diperbarui: 1 Desember 2018   21:06 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Solo - aksi panjat tebing pada kategori speed clasik perorangan. Pada kejuaraan Nasional ke XVII 2018. Tim putra dan tim putri belangsung secara ketat pada sabtu (01/12). Tim putri Jateng gagal berlaga pada babak semi final. Devi Rahmiati terpleset pada beberapa detik awal pasca melaksanakan aksi panjatnya.  Begitu pula Berthigna Devi SK yang terlepas dari cengkraman nya di detik detik terakhir.

"Kurang fokus sama meleset waktu megang poinnya karna cuacanya rumayan panas kukit jari saya kaget akhirnya lepas dan endingnya fall di babak semi final. " ujar Devi.

Jateng akhirnya hanya dapat mengantar Alfian M fajri menuju final. Pasalnya Aditya Tri Syahrial pun gugur pada saat berlaga dengan Rahmat Adi Mulyono dari Jatim.  Perolehan total  waktu Aditya adalah 17.656 detik sedangkan Rahmat 16.633 berbeda sepersekian detik jatim menggugurkan aditya pada semi final. 

Sedangkan Alfian yang melaju pada babak final dipertemukan dengan Tonny Mamiri dari Jawa Barat. Perlombaan berlangsung semakin ketat. Pada line pertama Tonny Mamiri berhasil memacu kecepatan langkah dengan perolehan waktu 7.295 detik sedangkan Alfian 7.718 detik.  

Namun pada bertukaran line Alvian berhasil memacu kecepatannya mengalahkan Tonny.  Alvian dengan waktu 7.399 sedangkan Tonny 7.758 detik.  Namun sayang sekali pada total waktu yang di peroleh Alvian kalah tipis 0.064 detik dari Tonny Mamiri.  Tony dengan total waktu 15.053 dan Alvian dengan total waktu 15.117.

"Untuk Devi dan Berthigna sebenarnya cukup baik. Hanya saja Devi beberapa kali di cuaca yang panas kukit jarinya sensitiv,  kalau untuk Berthighna hari ini dia memang lagi kurang fit,  tapi kalu untuk Alfian dan Aditiya memang kurang beruntung saja saya kira,  selalu ada menang dan kalah itu wajar,  dan ini realitanya" ujar Iwan Heri Susanto selaku pelatih.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun