Mohon tunggu...
Yunita Kristanti Nur Indarsih
Yunita Kristanti Nur Indarsih Mohon Tunggu... Pendidik - ... n i t a ...

-semua karena anugerah-Nya-

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Nikmatnya Nasi Goreng Istimewa Keluarga

23 Januari 2021   13:00 Diperbarui: 23 Januari 2021   13:00 302
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Nasi Goreng Istimewa Keluarga / Sumber: Dok.Pri (Yunita Kristanti)

Cara Mengolah :

Lelehkan butter dalam wajan dan masukkan minyak zaitun.
Tumis bawang putih.
Masukkan telur, sambil diaduk merata.
Masukkan udang.
Masukan nasi.
Bila ingin pedas ditambahkan irisan cabe rawit.
Tambahkan gula, garam, secukupnya, koreksi rasa.
Setelah matang angkat, sajikan dengan sayuran hijau dan perkedel kentang.

Sajian nasi goreng bisa menemani sarapan kita sebagai menu di pagi hari dalam mengawali hari. Kandungan karbohidrat yang terkandung di dalamnya dapat menjadi sumber tenaga kita sebelum kita berjumpa dengan menu makan siang.

Kandungan protein, dan vitamin juga bisa menjaga stamina kita sepanjang aktivitas kita, selain tentunya rasa nikmat nasi goreng yang selalu dinanti.

Tentu kita semua punya resep nasi goreng yang menjadi tradisi di masing-masing keluarga. Nasi goreng selalu menjadi sajian sederhana nan istimewa.

Ini resep nasi goreng di keluarga saya, bagaimana resep nasi goreng di keluarga Anda?

Selamat berakhir pekan dan menikmati hangatnya nasi goreng istimewa keluarga kita.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun