Mohon tunggu...
Nisrina Nur Fitriani
Nisrina Nur Fitriani Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Prodi Jepang

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Kuliner Halal di Sendai, Prefektur Miyagi

27 Juli 2021   03:03 Diperbarui: 27 Juli 2021   06:28 961
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi penyuka budaya populer Jepang, seperti manga dan anime, siapa sih yang gak tahu sama anime Haikyuu yang satu ini. Yup, anime sport ini terkenal karena cerita perjuangan tokoh utama, Hinata Shouyo, yang memiliki tinggi badan yang pendek tapi dapat melompat tinggi dalam bermain bola voli bersama dengan pengumpan jenius Kageyama Tobio demi memenangkan pertandingan bola voli nasional. Anime ini memiliki latar belakang tempat yang cukup spesifik yaitu di prefektur Miyagi.

unnamed-60ff42af1525103954409b03.jpg
unnamed-60ff42af1525103954409b03.jpg
Bagi penggemar berat anime seperti saya, pasti memiliki keinginan untuk pergi ke Jepang dan juga ingin mengunjungi tempat-tempat spesifik dari anime yang saya tonton. Seperti dari anime Haikyuu yang memiliki latar belakang tempat di Miyagi, saya jadi berkeinginan untuk pergi ke sana. Tetapi, bagi penganut agama Islam menjadi sedikit khawatir ketika dating ke tempat yang baru, seperti apakah ada makanan Halal yang tersedia di sana, terutama Miyagi yang bukan pusat kota seperti Tokyo dan Osaka. Tapi ternyata ada beberapa restoran Halal yang dapat dikunjungi di prefektur Miyagi ini

1. Japanese Restoran HAYASE

hayase-60ff432806310e5431772a03.jpg
hayase-60ff432806310e5431772a03.jpg
hayase2-60ff433606310e56106b3932.jpg
hayase2-60ff433606310e56106b3932.jpg
Hayase adalah restoran Jepang yang terletak di dalam Hotel di Sendai. Restoran ini sudah memiliki sertifikat halal dari Malaysia jadi makan di sini bisa tenang. Suasana restoran juga memberikan rasa menenangkan yang nyaman. Ada berbagai menu makanan di sini seperti sashimi, sukiyaki, salad yuba dan lain-lain. Di restoran ini juga ada daging sapi dari Australia yang sudah bersertifikat halal.

2. Restoran & Café Serenity

visitmiyagi.com
visitmiyagi.com
sendai.metropolitan.jp
sendai.metropolitan.jp

Restaurant & Cafe Serenity terletak di dalam Hotel Metropolitan dan terbuka untuk pengunjung yang tidak menginap serta tamu hotel yang menginap. Restoran ini menawarkan menu eksklusif makanan ala Barat yang ramah Muslim dan daging sapi bersertifikat halal. Interior restoran yang berkelas, pelapisan hidangan yang artistik, dan menu ramah Inggris semuanya merupakan nilai tambah yang pasti.

3. Thai Restaurant Sabai Sabai

sendai-travel.jp
sendai-travel.jp
Sabai Sabai adalah restoran Thailand yang berada di Sendai. Restoran ini ramah terhadap Muslim dan vegetarian. Mereka memiliki banyak jenis menu sayuran dan makanan laut yang dapat Anda minta dan minta berdasarkan kebutuhan diet. Staf restoran mengerti bahasa Inggris dan Jepang, mereka juga tahu tentang persyaratan diet Muslim, tapi tetap pastikan untuk memberi mereka informasi lagi setiap kali Anda datang ke restoran ini karena mereka juga memiliki menu non-hala. Misalnya, Anda harus memberi tahu mereka untuk tidak memasukkan ayam atau daging sapi ke dalam sup Tom Yam.

4. Warung Mahal

www.jalan2kejepang.com
www.jalan2kejepang.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun