Mohon tunggu...
Niko Simamora
Niko Simamora Mohon Tunggu... Pengajar - Menulis

@nikomamora~\r\nnikosimamora.wordpress.com~\r\nniko_smora@live.com\r\n

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Potensi Wisata Mandalika: Barang Mentah, Wisata Olahraga, hingga Wisata Elektronik

17 November 2021   17:15 Diperbarui: 17 November 2021   17:25 463
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Aktivitas Pembangunan Sirkuit Mandalika-Potensi Wisata dari Raw Material, Sport Tourism, hingga E-Tourism (dokpri)

GoMandalika memiliki konsep sebagai sebuah majalah digital berbasis web yang menyediakan informasi lengkap tentang keseluruhan potensi wisata di Destinasi Super Prioritas Mandalika (DSP Mandalika). Informasi yang beragam dan berkarakter lokal tersebut disajikan dalam bentuk artikel, gambar, maupun ilustrasi yang berkualitas.

Salah satu yang ditonjolkan adalah informasi tentang MotoGP yang akan dilaksanakan pada tahun 2022. Selain itu, platform ini juga menjadi ruang bagi warga/artisan lokal untuk membuat artikel atau mempromosikan produk dan karya kreatif mereka. Kita bisa menemukan informasi lengkap dari daerah tujuan wisata, kuliner lokal, pernak-pernik kreasi lokal, serta produk atau jasa kreatif lain yang sangat menarik untuk dilihat dan kemudian dialami secara langsung oleh para wisatawan.

Secara keseluruhan potensi wisata di Destinasi Super Prioritas Mandalika (DSP Mandalika) masih perlu dikembangkan dan disebarluaskan secara masif. Kampanye Pesona Indonesia (Wonderful Indonesia) yang dicanangkan dari pusat hingga daerah menuju pasar global akan menegaskan bahwa pengalaman lengkap berwisata hanya ada di Indonesia Aja. 

sumber referensi

Siaran Pers: Menparekraf Apresiasi Peluncuran e-tourism Go Mandalika (kemenparekraf.go.id)

Siaran Pers: Kemenparekraf Dukung Balap Sepeda L'Etape Indonesia by Tour de France di Mandalika 2022

7 Destinasi yang Mesti Kamu Datangi di Mandalika (detik.com)

Lomba Triathlon Ajang Promosi Sport Tourism Kawasan Mandalika NTB (solopos.com)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun