Mohon tunggu...
Tatang Tarmedi
Tatang Tarmedi Mohon Tunggu... Jurnalis - Untuk share info mengenai politik, ekonomi, sosial dan budaya.

Hidup akan jauh lebih bernilai, jika kau punya sebuah tujuan penting.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

ANBK Apa Perlu Membebani Orang Tua Siswa?

1 Oktober 2022   12:22 Diperbarui: 1 Oktober 2022   12:34 86
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kementrian Pendidikan Nasional pada warkat ini menerima pertanyaan terbuka sejumlah orang tua siswa  dari Kabupaten Sumedang perihal indikasi pemaksaan kepada pihak orang tua siswa untuk membayar uang Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK). Mereka bertanya, apakah hal itu termasuk pungutan liar atau bukan?

Realitanya, di Kabupaten Sumedang. masih banyak sekolah SD yang mengharuskan orang tua siswa untuk membayar uang ANBK. Pembebanannya bervariasi, dari Rp 25.000 hingga Rp 60.000 per siswa. .Alasannya,  karena pihak sekolah terkendala tak ada sarana dan prasarananya. terpaksa melakukan sewa alat ke sekolah yang memiliki banyak peralatan untuk itu.

Ketidak mengertian pihak orang tua siswa. yang jadi peserta ANBK iti siswa kelas V. namun kenapa pungutan   berlaku untuk orangtua siswa kelas 1,2,3,4 dan 6 ? Bila benar untuk sewa alat, kenapa nilainya bisa melebihi Rp.10 juta ? Dan apakah tidak ada upaya dari pihak sekolah untuk memiliki alat-alat tadi. Sehingga ke depannya bisa mandiri tidak perlu sewa-sewa lagi ?

Masih ingat perkataan Anies Baswedan saat ia masih jadi Menteri Pendidikan Nasional  "Jangan ada pihak lagi yang memandang siswa sebagai pundi-pundi uang untuk dikeruk. Mereka adalah anak kita  Adik Kita. Kita harus bantu. Kita harus fasilitasi jangan malah dijadikan penghasilan. Biaya pendidikan itu, harus memegang prinsif keadilan. Jangan memaksa orang tua apalagi siswa dengan embel-embel.." Hal itu jelas, larangan melakukan pungutan di sekolah sesuaii dengan Permendikbud RI Nomor 44  Tahun 2012.  (Tang)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun