Mohon tunggu...
Nia SG
Nia SG Mohon Tunggu... -

be your self :)

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Cara Cepat Kembali Melangsingkan Badan Setelah Melahirkan

20 Mei 2015   15:31 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:47 23
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemerintahan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Smart Detox - Dengan memiliki badan langsing pasti setiap kaum wanita sangat mwnginginkan nya oleh karena itu banyak sekali para wanita yang melakukan program penurunan berat badan agar memiliki badan langsing yang mereka inginkan,dan tidak terkecuali pada wanita yang usai melahirkan untuk menurunkan berat badannya agar tidak terlihat lagi gemuk.

Maka dari itu bagi anda terutama perempuan yang baru saja usai melahirkan dan ingin segera  memiliki badan langsing seperti biasanya anda jangan takut ataupun khawatir jika wanita yang usai melahirkan juga bisa menurunkan berat badannnya dengan cara yang sehat juga alami seperti pada hal nya cara yang akan kami berikan cara cepat kembali langsing setelah melahirkan sebagai berikut:

Waktu yang aman untuk memulai program penurunan berat badan biasanya setelah 6 sampai 8 minggu setelah melahirkan. Jangan lupa berkonsultasi dengan dokter untuk meyakinkan apakah kondisi tubuh benar-benar siap atau belum.Memang membutuhkan sedikit kesabaran untuk mendapatkan tubuh langsing setelah melahirkan. Banyak pertimbangan yang harus Anda pikirkan mengenai gizi dan nutrisi bayi yang harus terpenuhi.

Nutrisi dan gizi sangat dibutuhkan ibu menyusui agar bayinya tetap sehat. Beberapa makanan super diantaranya adalah ikan dengan kandungan DHA, omega 3, dan asam lemak esensial yang membantu perkembangan otak bayi. Jenis ikan yang banyak mengandung nutrisi itu antara lain salmon, sarden, dan tuna.

Selain ikan, Anda juga bisa mengkonsumsi susu dan yogurt yang mengandung kalsium cukup tinggi untuk menguatkan tulang. Jangan lupakan juga asupan protein yang bisa Anda dapatkan dari daging tanpa lemak, ayam, dan kacang-kacangan.

Asupan air dapat membuat Anda merasa kenyang lebih lama. Jika asupan air Anda cukup maka dapat dilihat dari urine yang jernih. Namun jika keruh berarti asupan air minum Anda masih kurang.

Dari sebuah studi menunjukkan bahwa menyusui dapat membantu Anda menurunkan berat badan lebih cepat. Selain itu ASI eksklusif sangat penting dan dibutuhkan oleh bayi Anda.

Berat badan Anda memang tidak dapat turun secara drastis, namun secara perlahan. Jika tubuh Anda benar-benar sudah fit dan siap maka bisa segera memulai program penurunan berat badan dengan bantuan trainer di gym terpercaya. Hindari mengkonsumsi obat-obatan diet yang tidak jelas keamanannya.Karena Olahraga tidak harus di tempat gym, Anda dapat melakukan aktivitas ringan seperti mendorong kereta bayi, mengurus si kecil, menyapu, dan aktivitas lainnya dirumah.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun