Mohon tunggu...
Nia Kurniawati
Nia Kurniawati Mohon Tunggu... Guru - Pendidik

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice Meningkatkan Kemampuan Siswa dalam Mengidentifikasi Simbol-Simbol Sila Pancasila

9 Oktober 2022   11:43 Diperbarui: 9 Oktober 2022   11:44 551
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Membimbing Penyelidikan Individu maupun Kelompok

Pada tahap ini guru membimbing peserta didik untuk melakukan berbagai percobaan dan permainan dengan menggunakan panduan LKPD

Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Karya

Pada tahap ini peserta didik menyampaikan hasil diskusinya didepan kelas

Menganalis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah

Pada tahap ini peserta didik menanggapi hasil kelompok lain dan guru menyimpulkan materi pembelajaran

Tujuan pembelajaran disesuaikan dengan kompetensi yang diharapkan

Menyiapkan media pembelajaran yang interaktif berupa video pembelajaran tentang Pancasila dan alat peraga konkret berupa "Puzle Burung Garuda"

Membuat tata tertib atau rambu-rambu pembelajaran

Menyiapkan Reeward untuk siswa

Melakukan refleksi kegiatan pembelajaran

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun