Mohon tunggu...
Roneva Sihombing
Roneva Sihombing Mohon Tunggu... Guru - pendidik

Penyuka kopi, gerimis juga aroma tanah yang menyertainya. Email: nev.sihombing@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi | Mengapa Kau Menganggapku Tidak Ada?

14 Oktober 2019   23:23 Diperbarui: 14 Oktober 2019   23:38 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Aku ada di situ.. Aku beda.

Mengapa kau menganggapku tidak ada?

Apakah kau bangga telah melakukannya?

Ataukah kau merasa hebat karena melakukannya?

 

Lalu, jika hidup kita ada di masa yang sama, di bawah langit dan matahari yang sama, untuk apa juga aku harus mengenalmu. Haruskah aku mengenalmu? Untuk apa aku mengenalmu? Bertemankah, kita? Bersaudarakah, kita?

Mengapa aku harus repot melakukannya?

Mengapa aku harus menatap matamu, memandangmu dan menyadari keberadaanmu ada senyata-nyatanya?

Toh, kau tidak menganggapku ada.

- RS

catatan dari kotaku, Februari 2019

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun