Mohon tunggu...
Neni Hendriati
Neni Hendriati Mohon Tunggu... Guru - Guru SDN 4 Sukamanah

Bergabung di KPPJB, Jurdik.id. dan Kompasiana.com. Hasil karya yang telah diterbitkan antara lain 1. Antologi puisi “Merenda Harap”, bersama kedua saudaranya, Bu Teti Taryani dan Bu Pipit Ati Haryati. 2. Buku Antologi KPPJB “Jasmine(2021) 3. Buku Antologi KPPJB We Are Smart Children(2021) 4. Alam dan Manusia dalam Kata, Antologi Senryu dan Haiku (2022) 5. Berkarya Tanpa Batas Antologi Artikel Akhir Tahun (2022) 6. Buku Tunggal “Cici Dede Anak Gaul” (2022). 7. Aku dan Chairil (2023) 8. Membingkai Perspektif Pendidikan (Antologi Esai dan Feature KPPJB (2023) 9. Sehimpun Puisi Karya Siswa dan Guru SDN 4 Sukamanah Tasikmalaya 10. Love Story, Sehimpun Puisi Akrostik (2023) 11. Sepenggal Kenangan Masa Kescil Antologi Puisi (2023) Harapannya, semoga dapat menebar manfaat di perjalanan hidup yang singkat.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Mana yang Lebih Ditakuti oleh Anak Ayam Birma?

26 Februari 2023   18:07 Diperbarui: 26 Februari 2023   18:09 637
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi

Angin kencang menderu, menjelang akhir Februari 2023. Pohon mangga dan kelengkeng di depan rumah bergerak-gerak hebat, sampai kanopi rumah tetangga depan rumah, bergeser turun.

Dengan was-was, segera kututup pintu, dan menuju ke bagian belakang rumah. Nampak paksu sedang memandangi anak-anak ayam.

Tampaknya kelompok anak ayam ini lebih anteng bila dibandingkan dengan kakak-kakaknya terdahulu, yang senang bertarung.

Mungkin ini adalah kelompok anak ayam birma yang senang kedamaian. Hehe

"Yang ini pada akur, ya, Beh?" tanyaku.

Paksu menoleh, dan terlihat kaget, melihatku sudah ada di belakangnya.

"Iya, padahal semuanya dari tiga induk yang berbeda!" jawabnya.

"Wah, kok, bisa akur begitu!" aku berdecak kagum.

"Iya. Nih, yang empat ini umurnya satu bulan, adik dari anak ayam birma yang senang bertarung!" paksu menunjuk empat ekor ayam yang ukurannya paling besar, dengan kaki berwarna kuning ramping.

Dilansir dari pinhome.id, meski ayam birma memiliki kaki yang kecil dan ramping, hal ini membuatnya memiliki gerakan yang lebih lincah. Selain itu ayam birma biasanya juga memiliki kemampuan menyerang yang lebih baik dan lebih hati-hati. Ia juga memiliki gerakan yang agresif sehingga lebih banyak melancarkan serangan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun