Mohon tunggu...
Nazelita Abdullah
Nazelita Abdullah Mohon Tunggu... Model - perempuan

happy reading

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Manfaat Matematika dalam Bursa Saham Online

7 April 2021   13:59 Diperbarui: 7 April 2021   14:27 224
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

 

Dalam kehidupan sehari hari, kita tidak akan pernah lepas dari matematika karena aktivitas kita selalu menggunakan matematika. Maka dari itu, matematika penting sekali dan kita juga harus menguasai matematika untuk meraih kesuksesan dan dapat dituntut untuk menyelesaikan masalah dengan benar. 

Dalam matematika kita juga belajar tentang arti kejujuran, bahkan dapat membuat kita lebih teliti, cermat, dan tidak ceroboh. Sayangnya banyak orang yang merasa bahwa matematika itu adalah pelajaran yang paling menakutkan karena merasa sulit untuk mempelajarinya. Padahal jika kita mengenal matematika dengan baik, kita menjadi suka dengan pelajaran matematika, salah satu cara agar kita menyukai matematika yaitu dengan mengetahui cara cepat belajar matematika 

Matematika saham online merupakan salah satu ilmu matematika terapan, matematika dalam bursa saham online digunakan sebagai media alat untuk menyederhanakan penyajian dan pemahaman masalah, di mana masalah yang muncul dalam saham online seperti biaya, harga, upah, permintaan dan penawaran, penghasilan dan laba, produksi  dan sebagainya diselesaikan dengan menggunakan analisis matematika untuk mendapatkan kesimpulan dan keputusan yang terbaik  bahkan menjadi lebih sederhana untuk disajikan, dipahami, dianalisis, dan dipecahkan. 

Dalam matematika bisnis kita juga bisa :

Menghitung besarnya utilitas (kepuasan, kegunaan) yang diperoleh seseorang dari mengonsumsi suatu barang/jasa

Mengelola dan menilai rencana bisnis dengan tepat 

Menyusun alternatif sasaran sehingga memudahkan dalam perhitungannya 

Menghitung besarnya subsidi yang ditetapkan terhadap suatu barang dan jasa

Dalam banyak hal, konsep dasar dalam saham online diekspresikan dalam bentuk matematika sederhana. Bentuk matematika sederhana diantaranya yaitu bilangan bulat, pecahan, dan operasi sederhana. Yang termasuk operasi sederhana yaitu perkalian, pembagian, penjumlahan dan pengurangan 

Tetapi semakin berkembangnya waktu, permasalahan komplek saham online semakin komplek. Maka semakin banyak solusi dan pemecahan Asalah yang kompleks juga. 

Padahal semakin kompleks pemecahan masalah, maka semakin kompleks juga alat analisis yang diterapkan. Salah satu alat yang mampu mengekspresikan kekompleksan permasalahan adalah model matematika. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun