Mohon tunggu...
Ratna Putri
Ratna Putri Mohon Tunggu... Relawan - Ratna Putri Nadika

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Mah, Pah, Pahamilah Perasaanku

18 Februari 2018   21:38 Diperbarui: 18 Februari 2018   23:58 556
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Saat anak berada didalam rumah. Anak menginginkan suasana yang membuat anak merasa nyaman dan merasa betah di dalam rumah. Namun apa jadinya jika suasana rumah rame layaknya pasar. Gimana anak akan merasa nyaman ? salah satu penyebab anak merasa tak nyaman berada di rumah yaitu karena orangtua

Mengapa orangtua ? karena seringkali orangtua ribut didepan anak tanpa memikirkan bagaimana efek yang terjadi pada Anak. Anak membutuhkan ketenangan apalagi saat anak sedang belajar. Anak membutuhkan konsentrasi dan juga ketenangan. Tanpa sadar jika orangtua melakukan hal tersebut berulang psikologi anak akaan terganggu.

Lalu apakah dampak negative permasalahan orangtua terhadap Anak ?

  • Prestasi anak menurun dikelas.
  • Dikarenakan anak saat menerima pelajaran apalagi pelajaran tersebut menyinggung hal hal yang sering terjadi di dalam rumah ingatan anak dengan tiba tiba teringat dengan kejadian kejadian. Setelah itu juga anak akan sulit untuk berkonsentrasi kembali. Dsn itu bisa menimbulkan kemalasan.
  • Terjadi perubahan sikap.   
  • Anak yang biasanya mudah bergaul menjadi jarang bergaul bahkan tidak mau bergaul. Anak juga menjadi tertutup, pendiam dan lebih suka melamun.
  • Rentan terjerumus ke hal hal negatife.
  • Saat orangtua sudah sering bertrngkar dan sibuk dengan urusannya masing masing. Anak merasa terabaikan dan menjadi kurang perhatian. Ketika anak merasa kesepian anak akanmencari tempat tempat yang ramai dan mengerti akan perasaannya. Contohnya suka nongkrong dengan teman yang tidak jelas hingga larut malam, mengunjungi club malam, bahkan juga bisa anak tidak pulang kerumah karena berada diluar lebih membuat anak merasa nyaman.

Jika orangtua memiliki konflik segelah mencari solusi. Kalau memang bisa jangan perlihatkan di depan anak. paling tidak tidak akan menjaadi berlarut larut. Dan jika masalah cepat terselesaikan akan lebih baik agar tidak berdampak negatif pada Anak.

semoga Bermanfaat 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun