Mohon tunggu...
Muhammad Sukri nst
Muhammad Sukri nst Mohon Tunggu... Jurnalis - Mahasiswa

Muhammad sukri sebagai mahasiswa Ingin menjadi penulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Sejak Kucoba Lupakanmu

22 September 2020   23:00 Diperbarui: 22 September 2020   23:01 32
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

PAGIKU TAK BERARTI
MALAMKU HILANG
AKAN BINTANG YANG
MENERANGI

SENYUM YANG
 KU RANGKAI
TAK MENUTUPI
TETESAN AIR
MENGALIR
DARI MATAKU

KUSANGGUPKAN
DIRI TAK
MEMANDANG MU
NAMUN PANCARAN
SANG SURYA
MENGUKIR BAYANGMU

LUPAKU BAGAI
TANCAPAN DURI
YANG SUDAH KU
CABUT NAMUN
MENINGGALKAN
RASA SAKIT

AKU AKAN MENJADI
SALAH SATU DAUN
YANG GUGUR DARIMU
BIAR DAUN YANG BARU
BISA MEMPERINDAH
DIRIMU

AKU TAKKAN MENYALAHKAN
ANGIN
YANG BERTIUP
NAMUN AKU YANG TERLALU
RAPUH HINGGA GUGUR
JATUH TANPA
HARAPAN

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun