Mohon tunggu...
Muhammad ghani Attirmidzi
Muhammad ghani Attirmidzi Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - pelajar

hobi : berenang Konten : pembelajaran

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Teks Eksposisi (Pengaruh Globalisasi dalam Kehidupan Sehari-hari)

3 Desember 2022   19:51 Diperbarui: 3 Desember 2022   20:28 1871
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

TESIS :  

Globalisasi adalah suatu realitas sosial yang secara khusus berkembang dalam peradaban manusia secara global. Dalam kehidupan sehari-hari kemajuan dalam berbagai bidang di kehidupan kita merupakan hal yang dapat kita rasakan sebagai dampak adanya globalisasi. Seperti namanya, globalisasi ini merupakan proses mendunia atau penyebaran suatu hal yang populer di suatu negara ke negara yang lain.

ARGUMENTASI :

Adanya globalisasi ini tentu membawa pengaruh dan perubahan dalam berbagai bidang dalam kehidupan kita, misalnya di bidang informasi, contohnya seperti kemudahan menonton pertandingan sepak bola Piala Dunia di rumah. Tak hanya itu, globalisasi juga dapat berpengaruh pada budaya dan ekonomi, seperti mode pakaian yang sedang tren di Paris dapat menjadi tren di negara lain termasuk Indonesia.

Adanya proses globalisasi ini tentu tak dapat kita hindari, bahkan perlu dimanfaatkan sebaik mungkin. Hal ini dilakukan agar kemajuan pengetahuan dan teknologi dalam negeri tidak kalah saing dengan kemajuan yang telah dimiliki negara lain.

PENEGASAN ULANG :

Jadi dengan adanya globalisasi membuat kehidupan sehari hari semakin berkaembang dan modern. Banyak dampak positf yang timbul akibat adanya globalisasi seperti dalam bidang informasi, bidang budaya, bidang ekonomi, dan bidang bidang yang lainnya yang membuat kehidupan manusia lebih berkembang disbanding kehidupan sebelumnya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun