Mohon tunggu...
Muhammad Zahir
Muhammad Zahir Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi : Musik

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Perancangan Sistem Aplikasi Pengolahan Data Barang Berbasis Desktop pada SiCepat Ekspres Tangerang Curug

3 Juli 2022   19:12 Diperbarui: 3 Juli 2022   19:54 390
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tiga mahasiswa Teknik Informatika Universitas Pamulang (UNPAM) menggelar kegiatan Kerja Praktek di SiCepat Ekspres Tangerang Curug yang berlokasi di Jl. Raya Cijengir Binong No.16, Binong, Kec. Curug, Kabupaten Tangerang, Banten 15810, yang berlangsung selama satu bulan, mulai dari tanggal 01 April 2022  - 01 Mei 2022.

Berkat hasil kerja tim mahasiswa yang diketuai oleh Muhammad Zahir dengan anggota Whempi Vazly dan Muhamad Rizky Awaludin, kini pengolahan data barang pada SiCepat Ekspres Tangerang Curug telah dikembangkan dengan membuat sistem aplikasi berbasis desktop.

"Analisa yang kami lakukan adalah untuk mengembangkan sistem aplikasi pengolahan data barang pada tempat tersebut yang sebelumnya masih banyak menu-menu pengolahan data lainnya dan dijadikan dalam satu aplikasi, sehingga kami menganggap bahwa hal tersebut adalah hal yang masih belum efektif bagi tempat tersebut." kata mahasiswa semester 6 jurusan Teknik Informatika tersebut, Sabtu 02 April 2022.

Dokpri
Dokpri

Ketertarikan ketiga mahasiswa dalam mengembangkan pembuatan aplikasi pengolahan data barang berbasis desktop tersebut berharap dapat memudahkan karyawan dalam mengelola data barang pada SiCepat Ekspres Tangerang Curug sehingga lebih efektif dan efisien dan kami berhasil menyelesaikan proses perancangan dan develop aplikasi dalam waktu yang sudah ditentukan.

Pada aplikasi tersebut kami juga merancang user interface yang menarik sehingga dapat menambah kepuasan karyawan dan karyawan dapat lebih lama berinteraksi dengan sistem.

Dokpri
Dokpri

Hasil kerja praktek mahasiswa itu sangat diapresiasi oleh penanggung jawab tempat kp tersebut yaitu Asmaji karena membuat karyawannya lebih mudah mengelola data barang sehingga dapat lebih efektif dan efisien.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun