Mohon tunggu...
Muhammad Aras Alfarizi
Muhammad Aras Alfarizi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Penulis pemula

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Terbukti Manfaat Minum Air Putih Saat Bangun Pagi

14 Desember 2021   16:15 Diperbarui: 14 Desember 2021   19:26 137
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber: soloposfm.com 

Penting bagi kita untuk hidup sehat seimbang membiasakan diri orahraga secara teratur, makan sehat, dan rutin minum air mineral yang mengandung mineral alami. Faktanya, masyarakat indonesia merasa sudah cukup minum setiap hari. Namun apakah yang diminum sudah tepat 40% orang dewasa dan 36% remaja ternyata beum memiliki pola dehidrasi yang tepat.

Meski dari rumah, kualitas air minum juga harus baik dan memenuhi kriteria layak konsumsi sesuai standar kementerian kesehatan karena tentunya air minum yang layak konsumsi sangat penting untuk hidrasi sehari-hari.

Membiasakan diri minum air putih setelah bangun tidur dan saat perut masih kosong akan membawa banyak manfaat bagi tubuh. Membersihkan racun dalam tubuh, saat kita minum, usus akan bergerak dan membuang racun berbahaya di dalam tubuh dan membantu meningkatkan produksi sel otot dan sel darah baru sehingga tubuh menjadi segar dan sehat.

Meningkatkan metabolisme tubuh hingga 24%, meningkatnya metabolisme dapat membersihkan usus besar dan lebih mudah untuk menyerap nutrisi.

Meredakan gangguan pencernaan, mendorong keasaman lambung ke bawah dan diencerkan sehingga memberi awal yang baik untuk sarapan.

Kulit berkilau, penelitian menemukan bahwa meminum 500 ml air putih saat perut kosong akan meningkatkan aliran darah di kulit dan membuat kulit bersinar.

Mencegah batu ginjal dan batu kemih, semakin rutin minum air putih akan semakin terlindungi sari penyakit batu ginjal yang disebabkan oleh asam dan terlindungi dari infeksi kandung kemih yang di sebebkan oleh racun.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun