Mohon tunggu...
Muhamad Nuraeni
Muhamad Nuraeni Mohon Tunggu... Lainnya - wiraswasta
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Jurnalis harian7 dot com

Selanjutnya

Tutup

Joglosemar

Jelang Natal dan Tahun Baru 2023, Polres Salatiga Perketat Pengamanan

7 Desember 2022   13:42 Diperbarui: 7 Desember 2022   13:44 150
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


SALATIGA  - Jelang Natal dan Tahun Baru 2023, Polres Salatiga memperketat Pengamanan Markas Komando (MAKO) maupun Polsek Jajaran.

Kapolres Salatiga AKBP Indra Mardiana, menginstruksikan untuk memperketat pengamanan Mako, Polsek, Sat Lantas, Pos Kepolisian dan Asrama kepolisian. Untuk kegiatan operasional dan pelayanan masyarakat tetap dilaksanakan.

"Saya sudah memerintahkan kepada seluruh personil agar "SIAP MAKO" artinya kesiapan personil mulai dari saat ini baik itu personil yg mengawaki SPKT , Provoost dan fungsi Penjagaan Samapta agar memperketat penjagaan Mako,"katanya, Rabu (7/12/2022).

AKBP Indra berharap seluruh personil betul-betul melakukan pengecekan bagi siapapun mereka yg masuk ke Mako Polres, Polsek ataupun ke Mako Pelayanan dan Pos Polisi. Semua yang masuk ke Mako harus mempunyai tujuan.

"Terkait dgn pengamanan Nataru (Natal dan Tahun Baru), Polres Salatiga akan melakukan pengecekan dan sterilisasi di tempat ibadah termasuk mako kita juga akan dilaksanakan sterilisasi baik dalam rangka penanganan Covid-19 ataupun dari ancaman-ancaman  yangg dapat menggganggu pelaksanaan ibadah,"ungkap  AKBP Indra.

AKBP Indra menuturkan pihak akan menyiagakan personil dengan sarana pendukung 1x24 jam.

"Semoga kegiatan dapat berlangsung dengan aman dan masyarakat yang melaksanakan ibadah natal dan tahun baru dpt berjalan dengan aman,"pungkas AKBP Indra.(*)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Joglosemar Selengkapnya
Lihat Joglosemar Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun