Mohon tunggu...
Felix Tani
Felix Tani Mohon Tunggu... Ilmuwan - Sosiolog dan Storyteller Kaldera Toba

Memahami peristiwa dan fenomena sosial dari sudut pandang Sosiologi. Berkisah tentang ekologi manusia Kaldera Toba.

Selanjutnya

Tutup

Humor Pilihan

Inkonsistensi Bu Roselina demi Konsistensi Cintanya pada Pak Tjiptadinata

22 Mei 2022   15:15 Diperbarui: 22 Mei 2022   15:16 343
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ibu Roselina dan Pak Tjiptadinata (Foto: Dokpri Tjiptadinata/Roselina)

Bu Lina juga rela meninggalkan karirnya di perusahaan asuransi, untuk mendampingi Oak Tjip keliling Indonesia mengembangkan ikhtiar penyembuhan dengan teknik Reiki.

Yah, tapi bagi Homo kepoensis macam Engkong, inkonsistensi tetaplah inkonsistensi. Namanya juga kepo, harus nemu cela orang lain.  Kalau perlu, bikin hoaks.

Tapi, Engkong juga harus akui, inkonsistensi Bu Lina itu sangat menginspirasi. 

Buktinya, Engkong menulis artikel ini pada hari Minggu. Engkong pura-pura lupa punya janji diri, tak akan menulis artikel untuk K di hari Minggu.

Nah, Engkong inkonsisten, bukan? Hanya demi mengucapkan ini: 

"Selamat ulang tahun ke-79, Pak Tjip. Tetap lanjut sehat dan bahagia bersama Bu Lina je tahun-tahun mendatang. Tuhan memberkati. Amin."

Ah, malaikat juga tahulah. Inkonsistensi Engkong Felix pada hari Minggu ini adalah sebuah keindahan.

Atau kamu mau bilang Tuhan tidak suka keindahan? (eFTe)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun