Mohon tunggu...
mohamad bajuri
mohamad bajuri Mohon Tunggu... Guru - Seorang guru bloger

Tenaga pendidik di MTsN 3 Kebumen Jateng

Selanjutnya

Tutup

Book Pilihan

Candu Aksara Karya Mas Jumadi Menebar Candu

14 Juli 2022   22:35 Diperbarui: 14 Juli 2022   22:42 494
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Banner Kamis Menulis Lagerunal. Sumber: lagerunal.blogspot.com

Walaupun ketika membuat sebuah karya puisi aku masih membutuhkan kritik dan saran dari para pujangga.  Terutama yang tergabung dalam grup wa Candu Aksara. 

Di dalam buku Candu Aksara pada bagian awal pembaca akan dibeberkan tentang kajian salistika,  dan diksi konotataif. 

Disajikan contoh kata-kata konotatif dalam puisi Chairil Anwar.  Ada tiga kata konotatif.  Kata konotatif yang mengekspresikan religiusitas,  jiwa Nasionalis dan perasaan cinta. 

Pada halaman selanjutnya penulis menyuguhkan Bunga Rampai Puisi I. 

Ada 19 judul puisi karya Mas Jumadi yang mengisi lembar Bungai Rampai Puisi. 

Salah satunya aku terkesan dengan puisi berjudul "Puntung-Puntung Senja"

Aku akan kutipkan sedikit baris puisinya yang yahut. 

Kutermenung merajut sisa-sisa memori

Di sana berserakan puntung puntung luka

Ada yang pendek dan ada yang panjang

Tergeletak di sela-sela gerbang waktu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Book Selengkapnya
Lihat Book Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun