Mohon tunggu...
Mirza Muhajir
Mirza Muhajir Mohon Tunggu... Freelancer - Pemula

Young Geologist

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Find Answers Through Forensic Geology

23 Oktober 2018   14:32 Diperbarui: 23 Oktober 2018   14:46 270
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Di pinggir hutan, Lecir dan Francoise menemukan kendaraan yang diduga terlibat dalam perampokan sebuah bank.

"Ini mobil pemadam kebakaran palsu. Mereka mengkamuflase. Tidak ada satu petunjuk pun di truk itu."

"Apa ini?"

"Lumpur! Itu tanah liat, tanah liat hijau."

"Ya, dan hanya ada di satu tempat. Di dekat kincir tua, di danau."

"Ayo kita kesana ... !"

(Cuplikan Fantomette Risque Tout, George Chaulet & Francois Craenhals, 1983) 

GEOLOGI FORENSIK?                                                                                         

Ahli forensik biasanya lebih banyak dari kedokteran. Meraka memecahkan misteri pembunuhan dan kriminalitas lainnya yang berhubungan dengan tubuh manusia, sehigga dikenal adanya kedokteran forensik.

Bagaimana dengan geologi? Geologi forensik dapat didefinisikan sebagai sub-disiplin dari geosains yang menyangkut penerapan informasi dan metodologi geologi dan lingkungan untuk menyelidiki kasus-kasus hukum. Menurut Kenneth Pye (2004) geologi forensik menyangkut segala aspek dari material bumi, termasuk di dalamnya batu, sedimen, tanah, air dan udara, serta fenomena dan proses alam yang lebih luas. Menurut IUGS Inisiative on Forensic Geology (IUGS-IFG), geologi forensik melibatkan aplikasi geosains terhadap kepolisian, investigasi hukum, yang dapat secara relevan berkaitan dengan kasus hukum yang dihadapi.

"Pengetahuan Geologi?-Praktis, tapi terbatas"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun