Mohon tunggu...
Meti Irmayanti
Meti Irmayanti Mohon Tunggu... Lainnya - senang membaca, baru belajar menulis

Dari kota kecil nan jauh di Sulawesi Tenggara, mencoba membuka wawasan dengan menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Reading Slump Membuat Stres, Bagaimana Mengatasinya?

8 Oktober 2021   10:06 Diperbarui: 8 Oktober 2021   10:15 285
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Image: bookriot.com

2. Bagi waktu dengan melakukan hal lain

Sebaiknya kita membagi waktu berapa lama untuk membaca dan berapa lama untuk kegiatan lainnya. Jika waktu untuk membaca telah selesai, segera berhenti dan lakukan kegiatan lainnya, seperti menonton film atau mendengarkan lagu yang bisa membuat kita refresh.

3. Menciptakan suasana membaca yang baru

Suasana dan kondisi membaca juga punya pengaruh penting dalam meningkatkan gairah membaca, jika biasanya membaca di waktu malam bisa diubah ke siang atau sore hari. Kalau biasanya membaca dilakukan di kamar, bisa diubah dengan melakukannya di ruang lain yang bisa memberikan suasana refresh. Dengan suasana berbeda mungkin bisa menjadi cara ampuh untuk mengusir reading slump.

4. Lakukan dengan santai dan rileks

Untuk mengusir reading slump kita perlu menenangkan tubuh dan pikiran. Untuk mencapai itu tentu kita harus melakukannya dengan santai dan rileks sehingga konsentrasi dan fokus saat membaca tidak terganggu.

Itulah beberapa rangkuman solusi bagi kita yang sedang mengalami reading slump. Yang perlu diingat bahwa tidak sedikit orang yang mengalami reading slump ini, dan ini adalah hal yang wajar-wajar saja dan tak harus membuat kita stres apalagi sampai harus berhenti membaca, horor banget....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun