Mohon tunggu...
Mas Sam
Mas Sam Mohon Tunggu... Guru - Guru

Membaca tulisan, menulis bacaan !

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

3 Profesi yang Mendapatkan Berkah Covid-19

23 September 2020   13:25 Diperbarui: 23 September 2020   13:29 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Setiap peristiwa selalu ada sisi positif dan negatifnya. Ada yang merasakan dampak negatifnya tapi selalu ada yang justru mendapatkan berkahnya.

Tak pelak akibat pandemi covid-19 banyak orang yang kehilangan pekerjaan atau pengusaha yang harus gulung tikar. Tidak sedikit orang yang menjadi stres karenanya.

Tetapi hal tersebut tidak berlaku untuk tiga profesi berikut ini. Apa saja profesi yang justru mendapatkan berkah tersebut?

Pertama adalah tukang bengkel sepeda. Siapa sangka pada masa pandemi covid-19 masyarakat menjadi gemar berolahraga sepeda. Bagi yang berduit mudah saja membeli sepeda baru, bahkan ada yang sampai harga puluhan juta.

Sementara bagi orang kebanyakan tapi mendadak hobi nggowes yang paling mudah adalah membeli sepeda bekas atau memperbaiki sepeda yang rusak. Di sinilah letaknya berkah pandemi covid-19 bagi tukang servis sepeda.

Kalau pada hari-hari sebelum pandemi covis-19 dalam sehari paling banter ada dua atau tiga pasien, sekarang dalam sehari bisa mencapai puluhan pelanggan  Sudah pasti pundi-pundnya semakin besar.

Kedua, masih berkaitan dengan hobi yaitu memelihara tanaman hias. Tentu saja ini membawa berkah bagi para tukang kembang. Harga beberapa tanaman pun melambung tinggi.

Rupanya upaya untuk meningkatkan imun tubuh tidak hanya dengan berolahraga tetapi bisa juga dengan selalu memelihara rasa bahagia. Salah satunya dengan memelihara dan merawat tanaman hias.

Benar juga pepatah yang mengatakan untuk bahagia itu cukup sederhana.

Terakhir, yang ketiga adalah para penggali liang kubur. Untuk yang ini coba baca cerpen saya 'Corona, Makasi Ya'. He heee.

Jkt, 230920

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun