Mohon tunggu...
Albertus Romario
Albertus Romario Mohon Tunggu... Seniman - PENULIS

Deo Gratias

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Jangan Pernah Bertanya-tanya

25 Oktober 2021   20:51 Diperbarui: 25 Oktober 2021   21:03 65
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jangan. Jangan sekali-kali bertanya,

Di sini aku sedang lakukan apa,

Tentangku. Semua kepadamu akan bercerita,

Dalam sajak-sajak kata penuh isyarat doa.

Ini kali, tiada lagi milik kepunyaanku,

Selain elegi nafasku dan dawai desas jantungku;

Bertuba - bersekutu memadu rindu.

Aku kira, begini sudah nanti jadinya,

Jika waktu menarik - menari seluruh jiwa;

Aku datang membawa serta pualam cinta;

Ini bukan semiang kalam belaka.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun