Mohon tunggu...
Tuan Herbal
Tuan Herbal Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Herbal salah satu solusi untuk kesehatan

Jaga kesehatan dengan baik dengan pola hidup sehat, olah raga rutin, dan selalu konsumsi beberapa herbal untuk kesehatan tubuh

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Keputihan Pada Remaja, Bahaya atau Normal?

9 Januari 2019   16:28 Diperbarui: 13 Januari 2019   16:23 885
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Yang namanya keputihan itu tidak pandang bulu bisa menyerang siapa saja,entah itu anak anak,remaja,orang dewasa,ibu rumah tangga,pegawai,wanita karir,semuanya diterjang semua.

Keputihan yang terjadi pada seorang remaja,berati adanya kelurnya cairan dari dalam vagina seorang remaja.keputihan ini bisa terjadi pada seorang remaja kira kira 6 bulan hingga 1 tahun sebelum seorang remaja perempuan itu memperoleh haid yang pertama,biasanya mendapat keputihan.

Keputihan yang sering terjadi pada wanita remaja itu hal yang normal, penyebabnya karena perubahan hormon itu sendiri.

Cairan keputihan tersebut dapat membantu menjaga kesehatan missv. Wanita remaja terus mempunyai keputihan setelah mereka mendapatkan periode menstruasi mereka.seorang wanita juga mempunyai cairan,yang akan terus berlanjut hingga menopause.

Adanya cairan yang keluar dari dalam vagina yang normal itu bisa bervariasi.cairan keputihan tersebut bisa sedikit lengket lengket atau bisa jernih dengan warna yang putih.jumlah yang keluar itu juga bisa bervariasai yang tergantung pada siklus menstruasinya.

Keputihan yang normal itu harus mempunyai sedikit bau serta tidak menyebabkan gatal gatal pada miss v.jika keputihan yang muncul disertai dengan masalah seperti menyebabkan gatal,warna yang berubah seperti hijau,coklat,atau abu abu dan adanya bau yang kuat maka itu menunjukkan jika seorang remaja tersebut mempunyai infeksi di vagina.

Adapun ada cairan yang keluar masih keadaan normal,maka bisa diatasi menggunakan pantiliner untuk membuat lebih nyaman.

Kelembaban yang berasal dari keputihan yang normal juga bisa mengiritasi kulit.untuk mencegah iritasi kulit itu karena keputihan di daerah vagina,khususnya jika udara yang panas dan lembab bisa menggunakan pakain yang terbuat dari katun serta menghindari pakaian yang ketat.

Disaat seorang remaja mengalami keputihan maka sangatlah penting untuk menjaga kebersihan tubuh dengan mandi yang teratur.tidak perlu melakukan sesuatu hal yang istimewa demi menjaga bagian sensitif tubuh agar selalu bersih.untuk merawat vagina cukup membasuh dengan menggunakan air yang bersih.

Ada beberapa yang menjadikan adanya terjadinya keputihan yang tidak normal,antara lain karena terlalu letih dalam kondisi yang stress dan terkena infeksi yang di sebabkan oleh virus atau bakteri.keputihan harus segera diatasi untuk mencegah resiko yang sangat berbahaya.

Untuk mengatasi keputihan, bisa dengan cara mengkonsumsi obat keputihan herbal dan menjaga pola hidup bersih dan juga sehat.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun