Mohon tunggu...
Lynna
Lynna Mohon Tunggu... Administrasi - Blogger
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Digital Marketing

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Metrics di TikTok yang Harus Anda Ketahui untuk Tingkatkan Content Plan

8 Mei 2020   16:05 Diperbarui: 8 Mei 2020   17:28 505
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Apakah Anda menggunakan TikTok sebagai salah satu platform marketing bisnis Anda? Di dalam sebuah platform, sangat penting untuk mengetahui metrics apa yang harus Anda ukur. Tujuan mempunyai angka pasti yang bisa diukur adalah mengetahui keberhasilan konten dan usaha marketing Anda. Karena TikTok merupakan platform baru, ada beberapa metrics yang Anda harus tahu untuk mengukur performa konten Anda.

1. Profile Overview

Di dalam data ini Anda bisa mengukur keseluruhan akun Anda. Dengan menganalisa Profile Overview, Anda akan mendapat insight mengenai konten yang diterima oleh audiens. Di dalam metrics ini pula TikTok menyediakan data mengenai:

2. Video Views,
Tab ini memberikan angka berapa kali video-video Anda dilihat oleh audiens. Anda dapat melihat angka keseluruhan dalam periode 7-28 hari.

3. Profile Views,
Metrics yang satu ini akan menunjukkan berapa kali profil akun dilihat oleh audiens dalam periode 7-28 hari. Dengan data ini, Anda juga bisa melihat konten mana yang memberikan paling banyak Profile Views. Karena data ditunjukkan secara per hari.

Follower Count,

Data ini menunjukkan perkembangan followers Anda selama 7-28 hari.

Tips untuk mengukur metrics Overall Overview adalah coba untuk menganalisa data-data berikut untuk mengetahui dari mana asal leads / viewers Anda. Karena data berikut diberikan per hari, jadi Anda bisa menganalisa hari apa dan konten apa yang paling tinggi angkanya. Dengan begitu Anda bisa menghitung conversion rate dari sebuah video.

Followers Data
Berbeda dengan Follower Count, tab ini lebih menunjukkan data yang spesifik mengenai followers Anda. Di dalam metrics ini Anda dapat melihat demografi dari followers, seperti gender dan lokasi dari pengikut akun Anda. Data dirincikan dengan persen untuk setiap wilayah yang berbeda.

Metrics ini dapat membantu Anda menganalisa dan membayangkan seperti apa audiens dari akun Anda. Ini dapat menjadi pertimbangan ketika Anda ingin membuat rancangan konten. Sehingga Anda bisa membuat konten yang personal untuk demografi dari followers Anda.

Content Data

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun