Mohon tunggu...
Luna Septalisa
Luna Septalisa Mohon Tunggu... Administrasi - Pembelajar Seumur Hidup

Nomine Best in Opinion 2021 dan 2022 | Penulis amatir yang tertarik pada isu sosial-budaya, lingkungan dan gender | Kontak : lunasepta@yahoo.com

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Prospek Kerja Berdasarkan Jurusan Kuliah dan Kenyataan yang Berbeda

29 Maret 2021   14:30 Diperbarui: 29 Maret 2021   19:13 1192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi suasana kerja di kantor. Sumber: Shutterstock via KOMPAS.COM

Apa yang jadi pertimbangan teman-teman ketika dulu memilih jurusan kuliah? 

Karena memang suka dengan bidang studi tersebut? Disuruh orangtua? Ikut-ikutan teman? Atau alasan prospek kerja setelah lulus? 

Atau, pernah nggak, teman-teman dengar orang berkata begini pada kalian. 

Kasus 1

A : "Kuliah jurusan apa?" 

B : "Akuntansi"

A : "Kalau udah lulus mau kerja di bank ya?" 

Kasus 2 

A : "Rencana mau ambil jurusan apa?"

B : "Kehutanan"

A : (ekspresi muka meremehkan) "Oh, emang kalau udah lulus mau kerja apa?"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun