Mohon tunggu...
LPKA Gorontalo
LPKA Gorontalo Mohon Tunggu... Operator - Lpka gorontalo

Lihat Sepatu Lars

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Capai Kinerja Lebih Baik, LPKA Gorontalo Bina Fisik Mental Disiplin Pegawai

23 November 2022   21:03 Diperbarui: 23 November 2022   21:13 51
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Gorontalo - Kepala Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Gorontalo (Irfan Ibrahim Sofan) bertekad kuat membangun budaya dan etos kerja pegawainya demi mewujudkan kinerja yang lebih baik lagi.

Dokpri
Dokpri

Hal ini diwujudkan irfan salah satunya melalui pembinaan fisik mental disiplin atau FMD, rabu (23/11). Beliau mengatakan bahwa "Ini merupakan kali kedua pembinaan fisik mental disiplin dilaksanakan yang dipusatkan di Century Beach dan diikuti oleh 32 orang pegawai dengan melibatkan instruktur dari Wahdah Islamiyah Gorontalo".

"Selain sebagai upaya untuk penyegaran di luar lingkungan kerja, juga untuk melatih mental yang tangguh, melatih fisik yang kuat, dan melatih kedisiplinan dalam melaksanakan tugas".

Dokpri
Dokpri


"Kegiatan ini akan dipandu oleh instruktur berpengalaman yang akan diisi dengan olahraga dan games serta refleksi akhir tahun pada akhir acara. Tentu dibalik itu semua bertujuan untuk menanamkan rasa pecaya diri, kerja sama dan disiplin dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab sebagai pengayom masyarakat juga membersihkan hati dan pikiran kita dalam menyambut tahun 2023," terangnya saat memberikan sambutan.

Irfan juga berharap, usai kegiatan ini para pegawai yang mengikuti FMD dapat menerapkan semua yang didapatkan disini, dalam pelaksanaan tugas sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) juga dalam mewujudkan WBBM di tahun 2023 nanti". (Humas LPKA Gorontalo, Nov 2022)

LPKA Kelas II Kanwil Kemenkumham Gorontalo
Heni Susila Wardoyo

Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun