Mohon tunggu...
Listhia H. Rahman
Listhia H. Rahman Mohon Tunggu... Ahli Gizi - Ahli Gizi

Lecturer at Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Holistik ❤ Master of Public Health (Nutrition), Faculty of Medicine Public Health and Nursing (FKKMK), Universitas Gadjah Mada ❤ Bachelor of Nutrition Science, Faculty of Medicine, Universitas Diponegoro ❤Kalau tidak membaca, bisa menulis apa ❤ listhiahr@gmail.com❤

Selanjutnya

Tutup

Hobby Pilihan

Jangan Jadi Bloger, Kalau...

27 Oktober 2020   20:17 Diperbarui: 27 Oktober 2020   20:25 201
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
unsplash.com | ilustrasi

Coba saja dulu, mulai saja tidak usah malu. Kemampuan menulis akan terasah seiring kita melakukannya.

  • Tidak suka dituntut

Selain dituntut deadline, dituntut ide sendiri tak kalah menakutkan, lho. Atau malah lebih horor karena di saat itu ide bersarang dipikiran dan merengek minta dibebaskan.

Bukan menakut-nakuti, ingin curhat saja. Bahwa semakin kita bergaul dengan blog, semakin kita sering menemukan ide di waktu yang tidak terduga.

Ya, ide menulis bisa datang kapan saja, bahkan ketika kamu tidak ingin memikirkannya. Karena yang sering terjadi justru natural, datang tiba-tiba. Giliran sedang dicari, malah suka buntu.

Kalau belum siap untuk menghadapi masa-masa itu, lebih baik pikir saja. Nge-blog beneran candu. Nakutin kan?

  • Tidak mau kejutan

Kalau kamu tipe orang yang kagetan, menjadi bloger sepertinya tidak akan cocok untukmu.

Mengapa? Karena menulis blog akan memberikan kamu kejutan seperti mendapatkan sesuatu, uang misalnya. Ehem.

Entah  lewat mengikuti lomba atau ditawari untuk menulis.

Ah iya, tetapi tidak hanya dilihat dari materi saja, kejutan seperti mendapat apresiasi dari pembacamu juga itu suatu yang berharga. Mendapat teman-teman baru yang sehobi juga tidak kalah seru.

Jangan jadi bloger kalau tidak siap  mendengar percakapan seperti, "Oh, ini yang nulis itu yhaaa."

Hari ini sudah menulis apa, bloger eh kompasianer? Selamat hari kita senasional~~

Salam,

Listhia H. Rahman

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun