Mohon tunggu...
Linda Pratiwi Rahayu
Linda Pratiwi Rahayu Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah seorang mahasiswi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Jajanan Ramah Kantong yang Memanjakan Lidah

28 Januari 2023   23:20 Diperbarui: 28 Januari 2023   23:22 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Surabaya -- Kue Lumpur Galaxy sering mendapat berbagai pujian dan penilaian positif karena cita rasa yang enak dengan harga terjangkau.

Kue Lumpur Galaxy beroperasi sejak 2017. Kue Lumpur Galaxy bukan hanya diketahui oleh warga Surabaya saja, melainkan banyak warga luar Surabaya yang sudah mengetahuinya dan menjadikan Kue Lumpur Galaxy sebagai Kue favorit mereka. Banyak orang yang merasa puas dengan cita rasa Kue Lumpur Galaxy.

Kue Lumpur Galaxy berada di Jl. Ngagel Jaya Selatan No. 22. Menurut para pembeli, harga Kue Lumpur Galaxy yang berada pada harga dibawah Rp. 50k ini tidak mahal jika dibandingkan dengan kualitas rasa serta porsi yang didapatkan. Kue Lumpur Galaxy berbeda dengan kue lumpur pada umumnya yang terbuat dari kentang, melainkan dari tepung terigu, sehingga teksturnya lumer dan lembut.

Salah satu pembeli yang sangat menyukai Kue Lumpur Galaxy yaitu Syifa. Kue Lumpur Galaxy sudah menjadi langganannya sejak tahun 2021.

" Saya sangat cocok dengan cita rasa Kue Lumpur Galaxy, sehingga saya sering memesan kue lumpur ini bukan hanya untuk cemilan di rumah, tetapi juga untuk acara besar" ulas Syifa, Warga Waru, Kabupaten Sidoarjo, Jum'at ( 27/01/2023 ).

Cita rasa Kue Lumpur Galaxy yang enak seringkali membuat Kue Lumpur Galaxy habis lebih cepat. Supaya tidak kehabisan, kita bisa reservasi tempat dengan menghubungi melalui telepon.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun