Mohon tunggu...
Lina yana
Lina yana Mohon Tunggu... Guru - Astiani

Seorang guru, 25tahun Menyukai dunia pendidikan, anak-anak dan traveling bersama pasangan 😂

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Dengan iptek, Guru Jangan Tutup Mata

3 Juli 2019   08:57 Diperbarui: 3 Juli 2019   11:55 21
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu pengetahuan berkembang bersama dengan perkembangan jaman.  Teknologi pun kian berkembang.  Sebagai guru sudah seharusnya kita ikut mengikuti perkembangan jaman.  Tujuannya untuk apa?  Untuk menyesuaikan cara penyampaian informasi berkaitan dengan teknologi. 

Anak-anak jaman sekarang cepat sekali terkena perkembangan jaman. Apalagi dengan aplikasi-aplikasi berbasis smart phone nya.  Dengan cepat mereka bisa menggunakan. 

Apakah kita yang lebih tua hanya bisa menyaksikan saja tanpa berbuat apa? 

Menurut saya tidak. Sudah seharusnya guru ikut memanfaatkan teknologi untuk pembelajaran.  Pembelajaran akan lebih menyenangkan.  Siswa pun akan senang belajar karena sesuai dengan jaman mereka. 

Contoh kecilnya beberapa hari lalu,  saat siswa datang kerumah saya.  Mereka mengatakan bahwa sudah memiliki chanel youtube dan sering mengakses youtube.  Muncullah pikiran saya untuk ikut membuat chanel youtube untuk upload tugas.  Saya ingin mereka menggunakan youtube dengan baik.  Setidaknya mulai dqri hal kecil yaitu melihat tugas. 

Link nya bisa di cek disini,  namun masih banyak kekurangan 

https://youtu.be/G7IZN94aaU0

Respon anak-anak lumayan baik.  Walaupun belum semua mempunyai HP.  Setidaknya masih ada usaha.  Bagi yang sudah punya HP setidaknya mereka menggunakan youtube untuk hal positif. 

Dokpri
Dokpri
Selain itu banyak hal lain yang bisa dilakukan

Contoh nya lagi hari ini kami mengikuti pelatihan quizizz.  Pelatihan ini bertujuan agar guru bisa membuat soal kuis baik untuk penilaian harian maupun penilaian akhir semester yang berbasis internet. 

Dokpri
Dokpri
Siswa hanya perlu mengakses web quizizz lalu mencoba menjawab soal kuis nga.  Bisa dikerjakan dimama saja yang penting ada koneksi.  Jadi bagi para guru yang sering kekurangan waktu untuk penilaian,  hal ini sangat cocok.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun