Mohon tunggu...
Lidia Alfi
Lidia Alfi Mohon Tunggu... Freelancer - Pecinta makanan

Belajar adalah perubahan yang relatif permanen dalam perilaku atau potensi perilaku sebagai hasil dari pengalaman atau latihan yang diperkuat

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Tuhan Tahu Apa yang Kita Butuhkan

1 Mei 2020   21:07 Diperbarui: 1 Mei 2020   21:24 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ketika sinar mentari terbit dari ufuk timur
Pertanda akan di mulai aktifitas ku
Berjalan menyusuri desa untuk tiba dirumah dimana aku bekerja
Walaupun terkadang badan ini terasa pegal dan sakit
Tapi inilah pekerjaan ku setiap hari

Terkadang aku bergumam dalam hati
Sampai kapan aku harus begini
Apakah hanya diriku yang merasakan kepahitan hidup
Bekerja tanpa mengenal lelah dan waktu
Hanya untuk sesuap nasi untuk keluarga

Iri rasanya melihat orang
Bisa bercanda dan tertawa bersama keluarga
Mau apapun sudah serba ada
Tanpa harus seperti aku yang mengeluarkan tenaga

Namun saat itu aku menangis
Ketika melihat orang dibawahku
Ternyata bukan saja aku yang merana
Dalam menjalani hidup didunia
Ternyata ada orang yang lebih dari aku
Yang kehidupan ya menderita

Terima kasih tuhan atas pemberianmu
Ku tahu ini yang ku butuhkan
Bukan keinginan yang kau berikan
Dan ku sadar apa yang kita lihat belum tentu sama dengan kelihatanya

KBC-07

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun