Mohon tunggu...
Lesterina Purba
Lesterina Purba Mohon Tunggu... Guru - Penulis

Hidup hanya sebentar perbanyaklah kebaikan

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi | Tarian Tradisional

19 Februari 2019   12:58 Diperbarui: 19 Februari 2019   13:57 761
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mereka menari dengan lemah gemulai, tarian yang indah yang mempunyai kharisma
Mereka menari dengan wajah penuh senyum menghiasi wajah
Padahal mereka dari berbagai suku
Tapi dengan hati yang gembira mereka menari tarian tradisional Indonesia

Indah sungguh sangat indah
Aku suka penerus bangsa lebih condong terhadap tarian tradisional
Penuh dengan makna bahwa tarian itu memberi pesan yang sangat penting
Bahwa tarian itu menunjukkan leluhur bangsa kita memiliki jiwa patriotisme, welas asih dan rukun antar sesama

Aku bangga pada mereka, walaupun saat itu aku tidak mendampingi mereka tapi mereka tampil dengan keindahan budaya
Terima kasih anak-anakku, lanjutkan perjuanganmu. Tetaplah mencintai budaya bangsa Indonesia

Bekasi, 19022019

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun