Mohon tunggu...
Latifah Maurinta
Latifah Maurinta Mohon Tunggu... Novelis - Penulis Novel

Nominee best fiction Kompasiana Awards 2019. 9 September 1997. Novel, modeling, music, medical, and psychology. Penyuka green tea dan white lily. Contact: l.maurinta.wigati@gmail.com Twitter: @Maurinta

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Cerpen | Lupakah Kamu?

15 Mei 2017   06:47 Diperbarui: 15 Mei 2017   07:51 1277
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Terindah, terindah

Masa bersamamu

Meski hanya sekejap oh juwita

Kurasa kurasa

Kau istimewa

Buatku merasa

Tak cukup sanggup lagi aku berkata

Sunguh kaulah seorang

Bidadari yang kan selalu kukenang (Calvin Jeremy-Terindah).

**    

Chelsea adalah bidadari kecilnya. Memanjakan sang bidadari kecil, itulah yang sedang dilakukan Albert siang ini. Sejenak rehat dari rutinitas pekerjaan di kantor, mengajak Chelsea jalan-jalan, lalu membelikannya boneka yang ia sukai. Tak tanggung-tanggung, boneka Teddy Bear raksasa berwarna pink itu dibandrol dengan harga empat ratus ribu. Nominal yang kecil bagi ayah gadis kecil itu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun