Mohon tunggu...
Lapas Pohuwato
Lapas Pohuwato Mohon Tunggu... Lainnya - Akun Resmi Lapas Pohuwato

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pohuwato

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Pelihara Keimanan WBP, Lapas Pohuwato Kembali Laksanakan Kajian Rutin

27 Mei 2022   11:09 Diperbarui: 27 Mei 2022   11:56 71
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pohuwato, INFO_PAS -- Pembinaan Kepribadian Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) bermaksud menjaga dan memelihara keimanan mereka, salah satu program tersebut adalah Kajian Keagamaan yang rutin dilaksanakan, Jumat (27/5/2022).

Lapas Kelas IIB Pohuwato Kanwil Kemenkumham Gorontalo terus berupaya untuk memaksimalkan program pembinaan guna menciptakan WBP yang taat dan kuat imannya. Kajian rutin yang dilaksanakan bertempat di Masjid At-Taubah Lapas Pohuwato ini antusias diikuti oleh Para WBP.

Adalah Ustad Kasim Ba'du yang memberikan penyampaian kajian, dengan tema khusus yaitu "Ciri Hamba Allah yang Ideal". Para WBP terlihat dengan serius menyimak pemberian materi tersebut, dengan harapan mereka bisa menerapkan apa yang disampaikan Pemateri.

Kalapas Pohuwato menyampaikan bahwa kegiatan ini diselenggarakan sebagai salah satu bentuk pemenuhan hak WBP. "Pemberian kajian rutin ini dilaksanakan sebagai salah satu bentuk pembinaan kepribadian WBP, pun merupakan pemenuhan hak WBP dalam menerima atau memperoleh ilmu", terang Kalapas.

Dokpri
Dokpri

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun