Mohon tunggu...
Lailatul Q
Lailatul Q Mohon Tunggu... Freelancer - blogger

Guru, Blogger, Traveller

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

Latihan dan Cara Menulis dengan Jernih

3 Agustus 2021   08:00 Diperbarui: 3 Agustus 2021   08:09 360
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Menulis | Foto: Psikologi Kita

Gadis kecil masih berlari, ia lupa semua kisah indah tentang bunga-bunga. Ia juga lupa bunga indah dalam bait lagunya. Tidak ada bunga anggrek yang cantik itu, tidak ada bunga dahlia yang kemerahan itu, tidak ada bunga terompet yang putih menggantung di pohonnya, tidak ada semuanya. 

Si gadis terus berlari dengan ingatan yang berguguran sepanjang langkahnya. Dadanya naik turun, nafasnya tersengal. 

Dan ingatannya benar-benar pudar sepudar langkahnya, sepudar bunga-bunga di tamannya, ketakutannya, dan tujuh kelopak mawar hitam yang mengejarnya. Semuanya pudar, kecuali nafas dan keringatnya. Gadis kecil menghembuskan nafas kuat untuk mimpinya malam ini.

*Catatan latihan kepenulisan bersama AS. Laksana, Februari 2021.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun