Mohon tunggu...
Laela Sofrotun Nida
Laela Sofrotun Nida Mohon Tunggu... Guru - Santri Nurul Furqon - Mahasiswa Universitas Brawijaya

Hanya sekedar berbagi. Semoga bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Rindu

26 Februari 2021   01:54 Diperbarui: 26 Februari 2021   02:38 131
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Telah kusampaikan doaku padamu kepadaNya

Sebagai bentuk kerinduanku, 

Bermunajat dengan penciptamu.

Bila raga memang tak mampu bersua, biarlah doa kita yang kian berjumpa

Tak peduli kata obat rindu hanyalah temu, 

Biar saja kita tabung rindu-rindu yang kian memburu

Kita pecah nanti disaat semesta setuju dengan pertemuan kita

Kita, semoga lekas bertemu

Dalam tatap yang semoga kelak menjadi tetap

Dalam angan yang bukan lagi bayang-bayang, dan

Dalam sikap yang tak ada lagi canggung 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun