Mohon tunggu...
Laila Fitriya
Laila Fitriya Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Opening Ceremony Olimpiade OSKANU Tahun 2017

20 November 2017   15:05 Diperbarui: 20 November 2017   15:15 1476
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Dalam rangka memfasilitasi, memotivasi, dan memberi penghargaan atas semangat dan inovasi kepada akademika LP Ma'arif NU di Jawa Tengah, maka ajang kompetisi yang bersifat akademik maupun nonakademik perlu dilakukan secara  berkelanjutan. Khusus dalam bidang akademik Pengurus Wilayah LP Ma'arif NU Jawa Tengah menyelenggarakan kegiatan olimpiade sains, ke-NU-an, dan ketrampilan bagi peserta didik.

OSKANU 2017 diselenggarakan dengan maksud sebagai ajang silaturahim, memperkuat kekompakan, mendidik karakter pembelajar yang kreatif, mandiri dan sportif, serta kompetisi bagi peserta didik untuk semua jenjang di lingkungan LP Ma'arif NU Jawa Tengah secara lebih berkualitas.

OSKANU 2017 Diikuti oleh 709 peserta dalam 23 cabang lomba olimpiade tingkat kabupaten pada Senin, 

30/10/17 di SMK islam Jepara.

Oskanu ( Olimpiade Sains, Ke-Nu-an dan ketrampilan Lp. Ma'arip NU ) tingkat kabupaten yang diikuti oleh siswa siswi MI/SD, Mts/Smp, MA/SMA/SMK se Kab. Jepara. 

Pembukaan OSKSNU di SMK Islam Jepara dibuka pada pukul 08.15 yang dibuka oleh perwakilan dari LP. Ma'arip, Dikpora dan Kemenag Kab. jepara. Dan di sahkan dengan dipukulnya gong sebagai tanda Olimpiade Oskanu telah dimulai.

Panitia sangat berharap untuk siswa siswi LP. Maarif bisa mengembangkan potensi akademik dan non akademik hingga masuk ke tahap lebih tinggi, yaitu tingkat profinsi yang dilaksanakan di Semarang, lalu nasional di Palembang. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun