Mohon tunggu...
Ni Made Kusumawati
Ni Made Kusumawati Mohon Tunggu... -

Penulis, Blogger, Investor, Lulusan Mesin/Industri FTUI dan IPMI Int'l Business School yang suka dunia Otomotif, Praktisi Corcomm. Silakan follow Twitter : @PenulisHumor, dan simak tulisan-tulisan segar & kocak lainnya di: Fan Page Penulis Humor dan Blog Humor Kusumawati

Selanjutnya

Tutup

Humor

Cara Membedakan TNI-AU, TNI-AL, dan TNI-AD

13 Mei 2010   11:27 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:14 725
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Ada 2 orang sahabat sedang mengobrol-obrol sejenak.


Anto : "Eh, loe kan tahu ya bangsanya militer gitu, loe kan sering baca majalah militer, lu tahu gak ciri-ciri yang paling gampang diliat pada TNI Angkatan Udara, Laut dan Darat?"


Fakhri : "Itu mah gampang, coba aja orang itu lu tolong, kalo dia jawab : 'Terima kasih yang setinggi-tingginya' berarti dia Angkatan Udara, kalo dia bilang 'Terima kasih yang sedalam-dalamnya' berarti Angkatan Laut, dan kalo dia bilang 'Terima Kasih yang seluas-luasnya' berarti Angkatan Darat."


Anto : "????"

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humor Selengkapnya
Lihat Humor Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun