Mohon tunggu...
Kris Banarto
Kris Banarto Mohon Tunggu... Wiraswasta - Pemerhati Bisnis dan Humaniora

Penulis buku: Transformasi HRD dalam Bisnis (Deepublish, 2021). Ketika Kita Harus Memilih (Gunung Sopai, 2022). Rahasia Sukses Bisnis Modern (Deepublish, 2022). Merajut Keabadian (Bintang Semesta Media, 2023). Website: www.ManajemenTerkini.com.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Bisnis Maju, Jika Praktisi HRD Memiliki 9 Kompetensi

9 November 2020   06:52 Diperbarui: 18 Januari 2021   22:21 974
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto oleh Edmond Dants dari Pexels 

"HR is successful when they don't think about HR, but about business competitiveness" 

"SDM berhasil jika mereka tidak memikirkan tentang SDM, tetapi tentang daya saing bisnis"

Itulah perubahan filosofi SDM dari berpikir tentang SDM secara sempit dan beralih bagaimana memikirkan produk atau jasa dapat bersaing di pasar.

Berbicara bidang HR (Human Resources) atau sumber daya manusia, tidak bisa lepas dari legenda seorang tokoh bernama Dave Ulrich. Seorang profesor dari Ross School of Business, University of Michigan yang telah menulis seputar HR lebih dari 30 buku.

Bersama dengan teman-temannya Dave Ulrich telah menjawab bagaimana organisasi menciptakan nilai (value creation) bagi pelanggannya, melalui pengembangan SDM. Menerjemahkan organisasi HR modern dapat diatur sebagai layanan bersama, pusat keahlian dan menjadi mitra bisnis.

Ulrich telah mengubah praktik HR dapat terintegrasi dengan kemampuan organisasi dan menyelaraskan dengan kebutuhan pelanggan. Di bidang kepemimpinan ia merancang kepemimpinan yang efektif, yang dapat meningkatkan jumlah pelanggan.

Dia berpendapat dengan menempatkan pemimpin yang tepat di organisasi akan meningkatkan nilai para pemegang saham. Dave menerjemahkan organisasi sebagai kapabilitas untuk mengubah budaya organisasi, pentingnya kolaborasi, inovasi dan memperkuat organisasi.

Competence Model of HR

Dave Ulrich dan tim dari Michigan Ross Excutive Education telah melakukan riset lebih dari 30 tahun, dan melibatkan 30 ribu responden di seluruh dunia. Di dalam riset yang panjang itu Ulrich dan kawan-kawan menemukan 9 kompetensi yang dibutuhkan profesi seorang HR.

Sumber: Victory Through Leadership-The RBL Group
Sumber: Victory Through Leadership-The RBL Group

Ke 9 kompetensi tersebut dikelompokkan menjadi 3 bagian :

1. Organization Enablers (Penggerak Organisasi)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun